KOMPETENSI GURU PAI DALAM MENKONSTRUKSI KURIKULUM DAN SILABUS
Abstract
Peningkatan mutu pendidikan, khususnya dalam pembelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) diperlukan upaya yang sungguh-sungguh untuk mengejar ketertinggalan dari bangsa lain. Salah satu upayanya adalah mengkonstruksi kurikulum dan silabus PAI yang menjadi tanggung jawab seorang guru profesional. Guru profesional merupakan guru yang menyadari dirinya memiliki tugas yang berat dan mengharuskannya untuk selalu berinovasi guna kemajuan kualitas pembelajaran. Kurikulum dan silabus sebagai bagian inti dari desain proses pembelajaran haruslah menjadi perhatian guru profesional untuk terus diupayakan sesuai dengan tingkat perkembangan ilmu pengetahun dan teknologi. Pada kurikulum dan silabus PAI tentunya tidak lepas dari tekanannya pada aspek relegius, dengan konsepsi integrasi Islam dan sains modern. Hal ini tentunya merujuk pada tujuan akhir pembelajaran PAI yakni membentuk Insan Kamil yakni manusia yang berpengetahuan hebat dan berakhlak/beretika mulia. Kemampuan manusia di era global harus dipersiapkan oleh kurikulum PAI yang inovatif dengan landasan prinsip saintific-teistik. Saintific bermakna selalu bervisi ilmiah dengan melek teknologi, sedangkan teistik dalam artian selalu berpikir dan bertindak sesuai dengan pedoman pada ajaran atau nilai-nilai Islam.
Kata Kunci: Guru; Konstruksi; Kurikulum; Silabus
Full Text:
PDFReferences
Ahmad Tafsir, Ilmu Pendidikan dalam Perspektif Islam, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2001
Arikunto,S., Managemen Pendidikan.Yogyakarta:Aditya Media, 2012
Depdikbud, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 2000
Doll, Ronald C l, Curriculum Improvement; Decision Making and Process. Third Edition. Allyn and Bacon Inc., Boston-London-Sidney, 1974
Elisabeth Munthe,Pentingnya Penguasaan Iptek Bagi Guru di Era Revolusi 4.0, Prosiding Seminar Nasional Teknologi Pendidikan Pascasarjana UNIMED, 2019
Finch, Curtis R. and Crunkilton, John R., Curriculum Development in Vocational and Technical Education. Allyn and Bacon, Inc. Boston, 1979
H.A. Tilaar, Standarisasi Pendidikan Nasional, Jakarta: Gramedia, 2004
Ibrahim Bafadal, Peningkatan Profesional Guru Sekolah Dasar:dalam kerangka Manajemen peningkatan mutu berbasis sekolah, Jakarta: Bumi Aksara, 2006
Jamaludin Idris, Analisis Kritis Mutu Pendidikan, Yogyakarta: Suluh Press, 2005
Modul 1 Bahan Ajar Pendidikan dan Pelatihan Profesi Guru (PLPG), 2013
Nana Syaodih Sukmadinata, (1988), Pri, sip Dan Landasan Pengembangan Kurikulum, Jakarta, Depdikbud, P2LPTK, 1988
Nel Noddings, Philosophy of Education, USA: Westview Press, 1995
Oemar Hamalik, Proses Belajar Mengajar, Bandung: Bumi Aksara, 2006
Tyler, R. W., Basic Principles Of Curriculum and Instruction, Chicago, The University of Chicago Press, 1996
Yulaelawati, Kurikulum dan pembelajaran filosofi Teori dan Aplikasi.Bandung :Pakar raya, 2004
Zais, Robert S., Curriculum Principles and Foundation. New York, Harper & Row Publisher, 1976
DOI: https://doi.org/10.56005/jit.v2i2.60
Refbacks
- There are currently no refbacks.